CONTOH DATA DAN PENGOLAHANNYA
A.Pengertian
Data yang telah
diperoleh dari suatu penelitian yang masih berupa data acak yang dapat dibuat
menjadi data yang berkelompok, yaitu data yang telah disusun ke dalam
kelas-kelas tertentu. Daftar yang memuat data berkelompok disebut distribusi
frekuensi atau tabel frekuensi.
B.Contoh
Data
Diperoleh data pengunjung taman Edupark UMS selama 80 hari terakhir sebagai
berikut (sumber: data rekaan):
79 80 70 68 90 92 80 70 63 76
49 84 71 72 35 93 91 74 60 63
48 90 92 85 83 75 61 99 83 88
74 70 38 51 73 71 72 95 82 70
81 91 56 65 74 90 97 80 60 66
98 93 81 93 43 72 91 59 67 88
87 82 74 83 86 87 88 71 89 79
81 78 73 86 68 75 81 77 63 75
65 73 71 68 73 72 55 68 79 90
Buat table distribusi frekuensi dalam bentuk :
- Kategorikal, Relatif, dan Kumulatif (kurang dan lebih dari
- Buat grafik ogif ,histogram, dan polygon
C. Cara Penyelesaian
1. Data Sebelum di urutkan
2. Data
Sesudah di urutkan
4. Meentukan nilai Max
& nilai Min dari data diatas, guna membuat jangkauan (Range)
Nilai Min = 35
Nilai Max = 99
Range = 99-35 = 64
5. Menentukan jumlah kelas.
Menggunakan rumus :
K = 1 + 3,322 log n atau K
= 1+3,3 log n
Ket :
K = banyaknya kelas
n = banyaknya jumlah data
observasi
Untuk
menentukan jumlah kelas dari data ini adalah :
K = 1 + 3,3 log 90
= 1 + 3,3 (1,954) = 1 + 6,449 = 7,449 ≈ 8
Jadi jumlah
kelasnya ada 8.
P = Xn - X1
K
= 99 - 35
8
= 64
8
= 8
Setelah Kita hitung tadi, dapat kita simpulkan bahwa Interval atau lebar kelas adalah 8.
D.
Data Dalam Tabel
1.
Tabel Katagorikal
2.Tabel Relatif
3.Tabel Komulatif
E.
Data Dalam Grafik
1.Kurfa Ogif
2.Grafik Histogram
3.Grafik Polgon
Sumber :
0 komentar:
Posting Komentar